RIWAY

“Seminar Pelatihan Staf” RIWAY 2016

Melalui pengujian kekuatan fisik, kecerdasan dan kerjasama tim yang ketat, ‘Seminar Pelatihan Staf’ RIWAY International telah berhasil sampai ke penutupan!

“Seminar Pelatihan Staf” setiap tahun adalah pertemuan yang paling dinanti-nantikan oleh seluruh staf RIWAY, tahun ini terfokus pada tantangan di luar ruangan yang membuatnya lebih menarik karena semua staf dari berbagai negara dan departemen yang berbeda memiliki pemahaman yang lebih baik antar sesama dan menciptakan ikatan yang lebih mendalam ketika mereka melewati setiap tantangan.

Tantangan pertualangan di luar ruangan ini meliputi penguatan kerjasama tim, kemampuan berkomunikasi dan perlombaan yang motivasi dan kegiatan-kegiatan di air; dua orang berjalan diatas tali kawat yang tinggi yang memperkuat rasa saling percaya dan memecahkan semua hambatan berkomunikasi; mendaki gunung dengan berbagai rintangan untuk menguji ketahanan individual, kemampuan berkoodinasi dan kepercayaan diri.

Tahun ini “Seminar Pelatihan Staf” 3 hari 2 malam telah berakhir sempurna dengan pidato yang sangat memotivasi dari Pendiri dan Presiden RIWAY Dr. Lim Boon Hong. Beliau menyebutkan tentang tujuan, ide dan perkembangan dari memulai RIWAY, membuat semua staf memiliki pemahaman yang lebih mendalam tentang arah perusahaan dan pentingnya peran mereka dalam perusahaan. Setelah ini, seluruh staf akan berjuang keras dengan kesatuan hati dan mencapai perbuatan yang lebih besar bagi diri mereka dan perusahaan!